Rabu, 07 Agustus 2019

Tema 1 Subtema 4 Pembelajaran 3,4

Hari/Tanggal: Rabu, 7 Agustus 2019
Pembelajaran 3 Kegiatan Kesukaan Anggota Keluarga
Pembelajaran 4 Menyebutkan Kata
Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan mewawancarai anggota keluarga, siswa dapat menuliskan contoh-contoh kekhasan individu di rumah dengan benar
2. Siswa mampu menceritakan pengalaman marginal kekhasan anggota keluarga
3. Setelah membaca teks sederhana, siswa mampu menyusun huruf vocal dan konsonan menjadi kata yang bermakna dengan tepat
4. Siswa mampu melafalkan kata yang di susun dengan tepat
5. Dengan mengamati boneka jangung, siswa dapat mengidentifikasi pemanfaatan tumbuhan dalam membuat karya kerajinan dengan tepat
Materi pembelajaran:
1.  Mendata kesukaanku dan temanku
2. Mengamati perbedaan karakteristik anggota keluarga

Kegiatan Kesukaan Anggota Keluarga

Gambar terkait
Beni senang bermain musik
Ayah senang membaca Koran
Ibu senang membaca buku
Kakak senang bernyanyi
Mereka memiliki kesenangan yang berbeda
Mereka saling menghargai
Mereka saling belajar

Hasil gambar untuk tema 1 subtema 4 aku istimewa

Edo dan keluarga memiliki kesukaan yang sama
Mereka senang memelihara hewan
Edo senang membantu keluarga
Edo memelihara 4 ekor ayam betina
Edo juga memelihara 4 ekor ayam jantan
Banyak ayam seluruhnya ada 8 ekor

4 + 4 = 8 

Ibu edo mengumpulkan 5 butir telur
Edo mengumpulkan 2 telur      
Banyak telur seluruhnya ada 7 butir

5 + 2 = 7

Hasil gambar untuk tema 1 subtema 4 aku istimewa


Menyebutkan Kata
Lani suka mendengarkan cerita                           
Kelebihan Lani  mengenal banyak kata
Tirukan kata yang disebutkan lani
BACA KACA           BEBEK BECEK                  SUSU KUKU
PIPI GIGI                 MOTOR KOTOR




Kegiatan Belajar Mengerjakan Latihan Tema



Tidak ada komentar:

Posting Komentar